Previous
Next
Previous
Next

Selamat Datang Kadang SH Terate​

Tentang Kami

Persaudaraan Setia Hati Terate disingkat PSHT atau dikenal juga dengan SH Terate, adalah sebuah ‘perguruan’ silat yang berorientasi kepada pengajaran budi luhur dan menggunakan pencak silat sebagai pelajaran pada tingkat pertama. PSHT mengutamakan persaudaraan antar anggota (biasa disebut ‘warga’)nya. Pencak Silat dipilih sebagai pelajaran tingkat pertama karena disamping pencak silat merupakan warisan budaya bangsa Indonesia, di dalam ajaran pencak silat juga terkandung unsur-unsur:(1). Persaudaraan; (2). Olahraga; (3). Bela diri; (4). Seni budaya, dan (5). Kerohanian/ke-SH-an (ajaran budi luhur).

Kabar PSHT

Kontingen SH Terate Pacitan Sabet 11 Medali di Kejuaraan Pencak Silat Sukoharjo Champion Series 2025

Kejuaraan Pencak Silat Sukoharjo Champion Series 2025 Tingkat Nasional sukses digelar di GOR Bung Karno Sukoharjo pada 30–31 Agustus 2025. Ajang bergengsi ini mempertandingkan berbagai ...

Momen Jiwa Ksatria: Aksi Heroik Warga SH Terate di Pacitan Selamatkan Prosesi Sakral Kemerdekaan

Sebuah momen penuh makna terjadi saat upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia di Desa Kalipelus, Kecamatan Kebonagung, pada Minggu (17/8/2025). Suasana khidmat ...

Dua Atlet SH Terate Pacitan Ukir Prestasi di Kejuaraan Malang Championship

Kota Malang, Jawa Timur, menjadi tuan rumah Kejuaraan Pencak Silat "Malang Championship 5" yang berlangsung pada tanggal 19-20 Juli 2025. Kejuaraan nasional ini memperebutkan piala ...

Ditinggal Api, Dihampiri Saudara: SH Terate Kebonagung Tunjukkan Solidaritas, Bantu Saudara Tertimpa Musibah

Musibah kebakaran menimpa rumah milik Saudara Didik Kurniawan, salah satu warga Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Rayon Gembuk, pada Rabu, 5 Juni 2025. Peristiwa tersebut ...

Video Profil

PSHT Dalam Angka

Ranting
0
Komisariat
0
Rayon
0
Warga Baru 2022
0

Copyright PERSAUDARAAN SETIA HATI TERATE CAB. PACITAN